Tugas 10 TLJ
Nama:Siti Rahayu Nurasiah Kelas :XI TKJ3 Mapel:TLJ 1.Jelaskan Pengertian softswich 2.komponen softswitch 3.pengertian VOIP 4.Kebutuhan Perangkat VOIP Jawaban : 1. Softswitch adalah suatu alat yang mampu menghubungkan antara jaringan sirkuit dengan jaringan paket, termasuk di dalamnya adalah jaringan telpon tetap (PSTN), internet yang berbasis IP, kabel TV dan juga jaringan seluler yang telah ada selama ini. 2. Komponen – komponen softswitch Gateway Controller (GC) berfungsi untuk mengontrol semua sesi layanan dan komunikasi, mengatur interaksi elemen-elemen jaringan yang lain. Signaling Gateway (SG) suatu jembatan antara jaringan SS7 dengan jaringan IP dibawah kendali dari MGC.SG hanya menangani pensinyalan SS7 Media Gateway (MG) berfungsi sebagai elemen transport untuk merutekan trafik dalam jaringan softswitch dan juga mengirim atau menerima trafik dari jaringan lain yang berbeda Feature Server (FS) menggunakan sumber daya dan layanan yang terkait dengan komponen yang lain pa