Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2020

Uji Kompetensi Bab II Mengevaluasi Jaringan Nirkabel

 Mengevaluasi Jaringan Nirkabel Agustus 26, 2020    Nama:Siti Rahayu Nurasiah Kelas:XI TKJ3 Uji kompetensi BAB II Mengevaluasi Jaringan Nirkabel Pilihlah satu jawaban yang paling benar dengan cara memberi tanda silang (×) pada huruf A, B, C, D, atau E serta tuliskan alasannya 1. Modulasi yang menggunakan sinyal analog untuk membedakan kedua keadaan sinyal digital dimana amplitude dan phasenya tetap disebut modulasi...... A. Amplitude Modulation (AM) B. Phase Modulation (PM) C. Statistical Time Division Multiplexing  D. Frequency Modulation (FM) E. Frequency Division Multiplexing (FDM) Jawab: D. Frequency Modulation (FM) Alasan: Pada FM amplitudo dan phasenya tetap sedang yang berubah ubah adalah frekuensinya 2. Standar versi tipe IEEE 802.15 untuk mendukung alat yang menggunakan konsumsi daya yang sangat rendah .... A. IEEE 802.15.1 B. IEEE 802.15.2 C. IEEE 802.15.3 D. IEEE 802.15.4 E. IEEE 802.15.5 Jawab: D.IEEE 802.15.4 Alasan: IEEE 802.15.4-2003 digunakan untuk Low Rate WPAN dengan

KEBUTUHAN TELEKOMUNIKASI

Gambar
 A. Analisis dan peninjauan lapangan  1.  Internet Internet (kependekan dari interconnection-networking) adalah seluruh jaringan komputer yang saling terhubung menggunakan standar sistem global Transmission Control Protocol/Internet Protocol Suite (TCP/IP) sebagai protokol pertukaran paket (packet switching communication protocol) untuk melayani miliaran pengguna di seluruh dunia.Rangkaian internet yang terbesar dinamakan Internet. Cara menghubungkan rangkaian dengan kaidah ini dinamakan internetworking ("antarjaringan"). Kebutuhan Internet Masyarakat Mungkin dulu internet adalah merupakan sarana pelengkap atau hiburan semata, tapi sekarang kedudukan internet telah berubah yaitu telah menjadi sebuah kebutuhan bagi setiap orang, baik di kota – kota besar sampai ke pelosok daerah – daerah semuanya sudah hampir mengenal internet dan menggunakan internet untuk berbagai keperluan, seperti ibu rumah tangga misalnya bisa menggunakan internet untuk mencari resep makanan, pedagang bis

Teknologi Layanan Jaringan

1.Faksimile     Faksimile atau biasa dikenal dengan faks/fax, berasal dari kata 'fac simile' (make similar) dalam bahasa latin, yang artinya membuat salinan yang sama dengan aslinya. Dalam bidang yang lain, mesin faks juga dapat disebut telecopier. Mesin faks adalah peralatan komunikasi yang digunakan untuk mengirimkan dokumen dengan menggunakan suatu perangkat yang mampu beroperasi melalui jaringan telepon dengan hasil yang serupa dengan aslinya. Sedangkan Menurut A.G. Pringgodigdo, mesin faks adalah sistem transmisi tanpa kawat untuk gambar-gambar dan grafik-grafik dengan cara mengatur sinar cahaya dan foto elektrik sel serta mengubah bagian gelap dan terang dari suatu bahan sehingga dapat dipancarkan dalam suara, lalu pesawat penerima akan mengubahnya kembali seperti aslinya kepada kertas yang telah diolah secara ilmiah. Selain mengirimkan dokumen, mesin faks juga mampu menghantarkan citra foto dengan fasilitas half tone. Mesin faks biasanya terdiri dari modem, mesin fotokop

Content Latihan Bab 1 Jaringan Berbasis Luas (WAN)

 1.Mendiagnosis permasalahan yang tersambung pada jaringan berbasis luas merupakan tugas… a.     Programmer          b.     Network Tester     c.     Network Administrator d.     User        e.     Root Jawaban : C Alasan : Karena mendiagnosis permasalahan perangkat yang tersambung jaringan luas atau wireless merupakan pekerjaan yang harus dilakukan oleh administator jaringan/teknisi. 2. Faktor yang dapat menyebabkan terjadinya kerusakan/masalah jaringan WAN adalah sebagai berikut kecuali… a. Tegangan listrik tak stabil    b. perangkat WAN yang rusak c. Tidak berfungsinya perangkat WAN d. computer user belum terinstall antivirus e. tidak jalannya proses proxy server Jawaban : D Alasan : Karena permasalahan jaringan WAN tidak akan terjadi hanya karena masalah computer user belum terinstall antivirus 3.Gelombang yang sering digunakan dalam jaringan WAN adalah… a.     2,4 GHz b.     24 GHz  c.     2,4 MHz d.     24 MHz e.     240 MHz Jawaban : A Alasan : Karena GHz merupakan satuan terbes

JARINGAN WAN

Gambar
 JARINGAN WAN   Pengertian Jaringan Wan dan Fungsi pada Jaringan Komputer 14 March 2017 09:58 WIB     Jaringan WAN atau Wide Area Network adalah sebuah jaringan komputer yang cakupan areanya sangat besar dan luas sehingga bisa mencakup wilayah antar negara, benua, atau di seluruh dunia. Jaringan WAN biasanya lebih mengarah pada jaringan internet, karena internet sendiri merupakan contoh jaringan WAN yang paling sering digunakan pada saat ini. Jika Wide Area Network sudah mencakup area intercontinental maka disebut jaringan informasi global atau internet. Jaringan WAN berfungsi untuk menghubungkan komputer, router, modem, jaringan LAN, jaringan MAN, dan jaringan lain diseluruh dunia. kita bisa melakukan komunikasi jarak jauh dengan saudara yang ada diluar negeri sehingga sangat memudahkan kita dalam melakukan komunikasi dengan kerabat, teman ataupun saudara. Disamping itu pengiriman paket secara datagram, dalam jaringan IP juga dikenal pengiriman paket secara connection oriented dimana